Strategi Pengambilan Keputusan Umkm Menuju Masa Endemi Msme Decision Making Strategy Towards Endemic

Authors

  • Josef Nathaniel

Keywords:

UMKM, Endemi, Strategi, Pengambilan Keputusan.

Abstract

UMKM merupakan salah satu penopang ekonomi bangsa UMKM juga merupakan alat usaha untuk memperluas lapangan kerja, mencari nafkah, mendorong pertumbuhan ekonomi, serta menjaga stabilitas nasional. Peran penting tersebut inilah UMKM dapat bertahan di masa pandemi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi pelaku UMKM dalam mengambil keputusan strategis menuju masa endemik. Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan hasil data wawancara, observasi, dan dokumentasi. Proses analisis data dilakukan dengan reduksi data dan menyajikan data yang telah diperoleh untuk penarikan kesimpulan. Hasil yang didapatkan adalah 4 strategi pengambilan keputusan yang harus diambil UMKM adalah adanya diskon yang diberikan oleh pelaku UMKM, mempertahankan pelanggan lama, inovasi bisnis, dan menggunakan media sosial. UMKM harus bisa mengikuti tren terbaru mengikuti perkembangan sesuai dengan kebutuhan konsumen dan memaksimalkan penggunaan teknologi yang ada.

Downloads

Published

2023-03-15